Remote Workers in the Shackles of Loneliness

Pekerja jarak jauh tak jauh-jauh dari kondisi kerentanan juga. Meskipun status kerja ini menawarkan sejumlah privileges, kondisi ini melahirkan kerentanan jenis lain terutama menyangkut kondisi mental pekerja. Sifat kesendirian/soliter yang melekat pada jenis status pekerjaan ini, ternyata rentan menyebabkan gangguan mental berupa rasa kesepian. Laporan State of Remote 2020 dari Lembaga Buffer & Angel List, berdasarkan survey terhadap 3,500 pekerja jarak jauh di dunia.

SERIKAT PEKERJA MEDIA DAN
INDUSTRI KREATIF UNTUK DEMOKRASI

Samali Ujung No. 20 B, RT.4/RW.9 Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan